Banyak penelitian yang dilakukan oleh peneliti gizi untuk mengungkap kandungan yang terdapat pada ikan,salah satunya oleh 2 peneliti gizi yaitu Campoell dan Losley,yang mengungkapkan bahwa penduduk yang tidak pernah/jarang mengkomsumsi protein hewani banyak mengalami hambatan pada bentuk tulang,karies gigi,anemia dan penyakit paru-paru dibandingkan penduduk yang banyak mengkomsumsi protein hewani.Yang salah satu protein hewani yaitu ikan yang terbukti mempunyai keunggulan komprehatif diban ding bahan pangan lainnya.Ikan dikenal sangat mudah diserap tubuh.Sekitar 90% proteinnya dapat diserap oleh tubuh manusia.Ikan banyak mengandung fosfor,potasium,dan zat besi,tetapi sedikit mengandung sodium dan chlor,kalsium dan magnesiumnya lebih tinggi dari daging sapi.
Saah satu sebab mengapa ikan seringkali dipakai dalam pengobatan penyakit gondok,adalah karena kandungan mikromineralnya,ytaitu zat yang mencegah penyakit gondok.Kandungan ikan lainnya yaitu omega-3dan omega-6.Beberapa penelitian yang dilakukan mengungkapkan bahwa orang-orang yang tinggal didaerah laut seperti Jepang,Greenland dan Eskima hampir tidak pernah terdengar meninggal karena penyakit jantung,penyakit asma,diabetes,psoriesis dan kanker.kalaupun ada kecil.Ini berhubungan dengan eiscosanoid yang terbentuk dari asam-asam lemak esensial.Sejak saat itulah asam omega-3 dan omega-6 dilaporkan mempunyai bebrbagai keuntungan bagi kesehatan.
Saah satu sebab mengapa ikan seringkali dipakai dalam pengobatan penyakit gondok,adalah karena kandungan mikromineralnya,ytaitu zat yang mencegah penyakit gondok.Kandungan ikan lainnya yaitu omega-3dan omega-6.Beberapa penelitian yang dilakukan mengungkapkan bahwa orang-orang yang tinggal didaerah laut seperti Jepang,Greenland dan Eskima hampir tidak pernah terdengar meninggal karena penyakit jantung,penyakit asma,diabetes,psoriesis dan kanker.kalaupun ada kecil.Ini berhubungan dengan eiscosanoid yang terbentuk dari asam-asam lemak esensial.Sejak saat itulah asam omega-3 dan omega-6 dilaporkan mempunyai bebrbagai keuntungan bagi kesehatan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar